Kapolres Depok Cup I bertabur hadiah dan trofi mewah
Banyak penggemar burung kicauan, khususnya kalangan pemain di wilayah Jabodetabek, merasa penasaran dengan rencana penyelenggaraan Kapolres Depok Cup I, Minggu 11 Januari 2015. Pasalnya, even garapan...
View ArticleHe.. he.. he.., ternyata burung juga butuh kawat gigi
Kawat gigi kini menjadi pemandangan sehari-hari, karena banyak ABG yang menggunakannya untuk memperbaiki giginya menjelang tumbuh dewasa. Ternyata burung juga butuh kawat gigi. Karena burung tak punya...
View ArticlePerawatan lovebird Golden Lady milik Aris Excellent
Lovebird Golden Lady saat ini sedang moncer-moncernya. Gaco andalan milik Aris Excellent (Jogja) ini setiap dilombakan selalu nampil dan selalu membawa pulang trofi juara. Ini terjadi dalam beberapa...
View ArticleKapolres HSU Cup 2015: Kacer enam kelas, MB, LB, dan cucak hijau lima kelas
Pelestari Burung Indonesia (PBI) Kalimantan Selatan akan menggelar lomba burung berkicau Kapolres Hulu Sungai Utara (HSU) Cup 2015. Even tersebut akan berlangsung di halaman Mapolres HSU, Kalsel,...
View ArticleKontes Pertamak’s Cup 1 di Wirogunan, Kartasura, 11 Januari 2015
Persatuan Kicau Mania Kartasura, atau lebih dikenal dengan nama Pertamak’s Team, bakal menggelar lomba burung berkicau di Kranggan, Wirogunan, Kartasura, Minggu 11 Januari 2015. Dalam kontes bertajuk...
View ArticleExcellent BF Jogja punya 50 pasangan induk lovebird trah juara
Sebagian orang mengenal Om Aris Excellent sebagai pemain burung, terutama lovebird, dengan gaco-gaco andalan seperti Golden Lady dan Xena. Sebagian lagi, terutama penikmat kuliner di Jogja, mengenal...
View ArticleMB Bandawa dan pleci Bintang Kecil tutup tahun 2014 dengan hattrick
Prestasi cemerlang ditorehkan murai batu borneo Bandawa dan pleci Bintang Kecil dalam gelaran tutup tahun 2014 di Kampung Timur Balikpapan, Minggu (28/12) lalu. MB Bandawa milik Om Kris (Hob United SF)...
View ArticleLovebird Janda Kembang dan pleci Kipas Sakti nyeri di BMKM Magelang
Muncul lagi satu tempat untuk melatih atau melombakan burung-burung berkicau di Magelang. Lokasi berada di belakang gedung Wedangan Adipati Magelang. Even ini digarap oleh komunitas Bolo Manuk Kicau...
View ArticleKicaumania lintas-blok siap geruduk Plaza Cup 3 di Semarang
Gelaran akbar Plaza Cup 3 di Semarang tinggal 14 hari lagi, tepatnya Minggu 18 Januari 2015. Seperti even tahun lalu, gelaran kali ini juga akan berlangsung di Lapangan Yonif 400 / Raider Jalan...
View ArticleArjuna Team: Kacer Black Zerro dan MB Black Gold double winner
Latpres Arjuna Team di Lembah Hijau Multifarm, Kecamatan Mojolaban, Sukoharjo, Jumat (2/1), berlangsung cukup meriah. Seperti biasanya, empat kelas lovebird full peserta. Persaingan pun berlangsung...
View ArticleKLBJ Jambi: Lovebird Hello Kitty milik Om Toni Kaset juara kelas bergengsi
Latpres Komunitas Love Bird Jambi (KLBJ) di Lapangan Benteng Simpang Pulai, Jalan M Yamin Jambi, Minggu (4/1) siang tadi, berlangsung ramai dan sukses. Even yang khusus melombakan lovebird ini menjadi...
View ArticleKenari koleksi Om Sugih BSD makin mengorbit di tangan Om Edo
Ketatnya persaingan kelas kenari di kawasan Jabodetabek membuat Om Sugianto (kerap disapa Om Sugih BSD) harus berfikir ulang untuk menangani sendiri gaco-gaconya. Apalagi kesibukan pekerjaan kerap...
View ArticleLovebird Nunik nyeri di KLBJ Jambi, Pak Itam makin bersemangat!
Salah satu hal yang membuat seorang kicaumania makin bersemangat dalam merawat burung adalah jika momongan tersebut mampu menjuarai lomba. Apalagi kalau dapat menjuarai dua kelas (double winner /...
View ArticleTembakan cililin, ngekek lovebird, dan suara burung kecil jadi andalan MB...
Tidak sia-sia Om Robbie Doda dari Ansel SF Pejaten, Jakarta Selatan, memboyong murai batu Sutan Raja. Sekitar enam bulan lalu, dia take-over murai jawara ini dari H Iwan Cirebon. Siapa sih yang tak...
View ArticleMurai batu Bintang PK dan Ari Iqbal nyeri di KMRN-BC Muara Enim
Lomba dan pameran burung berkicau dalam rangka memperingati HUT Ke-2 Kicau Mania Rambang Niru Bird Club (KMRN-BC) di Muara Enim, Sumatera Selatan, berlangsung sukses, diikuti sekitar 700 peserta. Dalam...
View ArticleGebyar Yonif: Om Willy Belitung dominasi kacer, MB Kupra tampil gemilang
Lomba burung berkicau Gebyar Yonif Cup Menuju Piala Ronggolawe Cup 2 di Lapangan Yonif 201 / Jaya Yuda, Jalan Raya Bogor (depan Panasonic), Jakarta Timur, Minggu (4/1), menjadi momen terindah bagi Om...
View ArticleJKB Feat SPSF Pati: Murai Brondol hattrick, cucak hijau Rubicon double winner
Lomba burung berkicau JKB Feat SPSF di Desa Jetak, Kecamatan Tambakromo, Minggu (4/1) berlangsung meriah dan sukses. Even ini merupakan kolaborasi dua perkumpulan kicaumania di Tambakromo, yaitu JKB...
View ArticleBlack Mamba III merajai kelas murai di Angsana Muda Cilacap
Murai batu Black Mamba III milik Mr A Hank Modol dari DBC Murai Rimba menjadi bintang lapangan dalam lomba burung berkicau Angsana Muda Cilacap, Minggu (4/1). Kontes ini merupakan kegiatan rutin...
View ArticleStar BC Riau makin bersinar di berbagai gelaran
Di Provinsi Riau terdapat puluhan klub burung / bird club (BC), salah satunya Star BC Riau. Bahkan Star BC kini menjadi salah satu kekuatan yang diperhitungkan di provinsi ini, karena kerap menjuarai...
View ArticleBurung pun bisa mabuk, tapi mampu jaga keseimbangan
Penelitian unik terhadap burung kicauan dilakukan sejumlah ilmuwan di Health and Science Oregon University. Tim peneliti mengamati perubahan perilaku sekelompok burung pipit zebra (zebra finch)....
View Article