Oleh Syaifudin ZuhriBerangkat dari keinginan untuk memuaskan Kicau Mania Sampit, yang selama ini merasakan masih ada beberapa permasalahan mengganjal tentang kinerja tim juri dari BnR dan Pelestari Burung Indonesia (PBI), Om Syaifudin Zuhri mencoba menggabungkan atau mengolaborasi kedua sistem penjurian yang menjadi mainstream dalam berbagai lomba burung di Indonesia. Upaya itu bukan sebatas wacana, tetapi [...]
