Quantcast
Channel: BURUNG Archives | OM KICAU
Viewing all articles
Browse latest Browse all 6146

Lomba Burung Berkicau Lagas Fiesta 3, Majalengka, 8 Maret 2015

$
0
0
Pelestari Burung Indonesia (PBI) Cabang Majalengka kembali mengadakan lomba burung berkicau bergengsi, bertajuk Lagas Fiesta 3. Even ini akan dihelat di Lapangan Hyangdora Enterprise, belakang Polsek Leuwimunding, Kabupaten Majalengka, Minggu 8 Maret 2015. Panitia membuka lima kelas, yang seluruhnya terdiri atas 22 sesi lomba. Beberapa kelas ring juga digelar di sini, seperti murai batu, cucakrawa, anis kembang, dan kacer. Kelas utama, Polsek, melombakan murai batu dan lovebird. Tiket di kelas ini seharga Rp 200 ribu, dan juara pertama berhak mendapatkan trofi serta uang pembinaan Rp 3 juta. Informasi lomba selengkapnya bisa dilihat pada brosur di bawah ini. Untuk pemesanan tiket, silakan hubungi Om Adhe (0819 0984 8448). Brosur bisa diunduh di Halaman Brosur Lomba Burung. Klik saja link tersebut, sampai muncul browser baru. Kemudian cari brosur yang dikehendaki, dengan melihat judul lomba dan tanggal pelaksanaannya. Klik judul terpilih, sehingga muncul browser baru lagi berisi gambar brosur ukuran besar. Selamat berlomba, jaga sportivitas dan fairplay. Salam sukses, Salam dari Om Kicau. Filed under: JADWAL LOMBA, LOMBA DAN LATIHAN BURUNG Tagged: brosur lomba burung, BURUNG, jadwal lomba burung, Lagas Fiesta 3 Majalengka, lomba burung berkicau, PBI Majalengka

Viewing all articles
Browse latest Browse all 6146

Trending Articles